Seperti nama, timer/counter 0 digunakan untuk melakukan pewaktuan secara digital atau pen-timer-an, atau melakukan menghitung waktu. Langsung saja rangkaiannya kaya gini:
buat programnya dibikin pake BascomAVR, sintaknya kaya gini:
Penjelasan programnya:
sebenarnya inti dari program diatas adalah menampilkan nilai timer0 yang tersimpan diregister "tcnt0" ke lcd. Nilai "tcnt0" tersebut akan melakukan increment dengan frekuensi tertentu. Rumusnya yaitu
clock_timer0 = nilai crystal yang dipake / prescale
berarti dalam program diatas clock_timer0 nya adalah
clock_timer0 = 8.000.000 Hz /8
clock_timer0 = 1.000.000 Hz atau periode = 1uS
jadi kenaikan (increment) nilai "tcnt0" ini terjadi setiap 1uS, cepet banget cuma supermen yang bisa liat... hehehe.
salam damai
maksih infonya...
BalasHapus