1.Sebagai Counter 1 kanal
2.Timer dinolkan saat match compare (auto reload)
3.Dapat menghasilkan gelombang PWM dengan glitch-free
4.Frekuensi generator
5.Prescale 10 bit untuk timer
6.Interupsi timer yang disebabkan timer overflow dan match compare
berikut pebjelasan bit bit nya:
Berikut merupakan penjelasan untuk masing-masing bit :
Bit 7 - FOC0 : Force Output Compare
Bit 6, 3 – WGM01:WGM00: Waveform generation unit
Bit pengontrol kanaikan dari counter, sumber dari nilai maksimum counter, dan tipe dari jenis Timer/counter yang dihasilkan, yaitu mode normal, clear time, mode compare match, dan dua tipe dari PWM (Pulse Width Modulation). Inilah konfigurasinya.
Bit 5,4 – COM01:COM00: Compare Match Output Mode
Bit tersebut mengontrol pin OC0 (Output Compare pin), Jika kedua bit tersebut nol atau clear, maka pin OC0 berfungsi sebagai pin biasa. Namun, jika salah satu bit set, maka fungsi pin tersebut tergantung pada setting bit pada WGM00 dan WGM01.
Bit 2,1,0 – CS02,CS01, dan CS00: Clock Select
Ketiga bit tersebut memilih sumber clock yang akan digunakan oleh Timer/Counter. Tabel berikut menunjukkan konfigurasi dari CS02, CS01 dan CS00.
untuk melihat contoh aplikasinya klik disini
Salam damai
Tidak ada komentar:
Posting Komentar